Diskusi X.1.2 Memahami Hakikat dan Mewujudkan Ketauhidan dan dengan Syu'abul (Cabang) Iman

Assalamualaikum wr.wb
Silahkan untuk membuat kelompok masing-masing kelompok 4 anak maksimal.
Sehingga menjadi 9 Kelompok dengan tema;
- Takut kepada Allah
- Berharap kepada Allah
- Tawakal
- Memenuhi Janji
- Bersyukur atas Nikmat
- Memelihara Lisan
- Memelihara Lisan
- Menutup Aib Orang lain
- Menjaga Kehormatan
- Ikhlas
Buatlah makalah sesuai dengan tema masing-masing.
Struktur makalah mencakup:
- Halaman Judul
- Judul makalah (huruf kapital di tengah)
- Logo sekolah
- Nama Kelompok
- Nama sekolah
- Tahun penyusunan
- BAB I PENDAHULUAN
- Latar Belakang – alasan pentingnya topik dibahas.
- Rumusan Masalah – pertanyaan pokok yang ingin dijawab.
- Tujuan Penulisan – apa yang ingin dicapai dari makalah.
- (Opsional) Manfaat Penulisan – nilai atau manfaat praktis dari makalah.
- BAB II PEMBAHASAN
- Pengertian
- Dalil Naqli (Dari ayat atau Hadist)
- Macam macam atau bentuk.
- cara mewujudkan
- hikmah
- BAB III PENUTUP
- Kesimpulan – hasil inti dari pembahasan.
- Saran – rekomendasi atau pandangan untuk tindak lanjut.
Meliputi:
Berisi:
Berisi uraian materi sesuai tema, meliputi:
Berisi:
Tugas makalah ditulis dengan menggunakan aplikasi wps office atau word pada android. Dengan file ekstensi .docx atau .pdf., dan dikumpulkan pada link pengumpulan yang tersedia
No comments:
Post a Comment
"tanda-tanda manusia berakhlak baik adalah dengan berkata santun"